Cuci Darah atau Hemodialisa pada Penderita Gagal Ginjal

Cuci darah atau dalam bahasa medis disebut hemodialisa yaitu pengeluaran zat sisa metabolisme seperti ureum dan zat beracun lainnya, dengan mengalirkan darah lewat alat dializer yang berisi membrane yang selektif-permeabel dimana melalui membrane tersebut penggabungan zat-zat yang tidak dikehendaki terjadi. Pengertian sederhananya cuci darah atau hemodialisa yaitu proses pembersihan darah dari zat-zat sampah, melalui proses penyaringan di luar tubuh. Hemodialisis menggunakan ginjal buatan

Continue reading >>

What's on Your Mind...

Powered by Blogger.